Minggu, 28 Desember 2014

sekarang sudah tak ada yang perlu disesali...
memang sudah jalannya seperti ini relakan 
saja dia bahagia bersama yang dia  inginkan.
tak ada niat untuk mencari yang baru aku tak 
sehebat dirimu. sekarang tugasku adalah
menyusun potongan hati agar kembali utuh,
membenahi diri menjadi lebih baik, dan
memantaskan diri. kalau diri kita sudah pantas 
maka kita akan mendapatkan orang yang 
pantas juga. karna mencintai yang paling tulus 
adalah dengan selalu mendoakan yang terbaik
untuknya.

selamat datang UAS
semangat putttt!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar